Nov 27, 2018

Semangat Sang Laba Laba


Di suatu sore hari, tampak seorang pemuda tengah berada di sebuah taman umum. Dari raut wajahnya tampak kesedihan, kekecewaan dan frustasi yang menggantung disana. Dia sebentar berjalan dengan langkah gontai dan kepala tertunduk lesu, sebentar terduduk dan menghela napas panjang, kegiatan itu diulang berkali-kali seakan dia tidak tahu apa yang hendak dilakukannya.

Nov 24, 2018

Tips Bikin Kopi yang Uenak


Kopi adalah minuman yang dikonsumsi lebih dari 2,25 milyar cangkir perhari di dunia. Diperkirakan 2 pertiga manusia di bumi minum secangkir kopi setiap hari. Bagaimana sulit dibayangkan dengan jumlah sebanyak itu, hingga sepadan kopi memerankan komoditi dunia ke dua setelah minyak bumi.

Nov 20, 2018

Arti Sukses


Di sebuah sekolah, seorang guru mendapat pertanyaan dari salah seorang muridnya yang paling kritis. “Guru, apakah kami semua nanti bisa sukses?” Sang guru tersenyum mendengar pertanyaan itu.

Nov 18, 2018

Visi dan Misi Perusahaan


Manajemen Strategi : “Sekumpulan keputusan dan tindakan manajerial yang menentukan kinerja jangka panjang perusahaan (meliputi analisa lingkungan, formulasi strategi, implementasi, evaluasi dan pengendalian)”.

Nov 14, 2018

Transformasi Nilai-nilai Perusahaan kepada Karyawan


Memiliki cultural values berarti menginspirasi karyawan untuk membuat perubahan kultural terhadap kehidupannya dan orang lain. Contoh bagaimana perusahaan Whole Foods mengubah cara karyawan dalam berdemokrasi. Karyawan merasa lebih dilibatkan ketika keputusan-keputusan tentang karyawan diputuskan melalui pengambilan suara. Akhirnya, membangun creative values adalah tentang memberikan kesempatan pada karyawan untuk mengembangkan dan berbagi ide-ide inovatif.

Nov 7, 2018

Menyesuaikan Nude Lipstik dengan Warna Kulit


Lipstik nude yang senada dengan warna kulitmu, akan membuat kesan bibirmu segar dan juga terlihat lebih natural. Nah untuk kamu yang masih bingung warna nude apa saja sih yang cocok untuk kulitmu? Don’t worry !

Nov 1, 2018

Dampak Sibling Rivalry



Sibling rivalry bisa diartikan sebagai kompetisi antar saudara kandung, baik antar saudara kandung yang berjenis kelamin sama ataupun berbeda. Kompetisi ini diwarnai oleh rasa iri, cemburu, dan persaingan. Bersaing untuk mendapatkan sesuatu, seperti perhatian ibu, mainan baru, dan lain-lain. Bersaing bisa pula untuk membuktikan sesuatu, seperti menjadi yang paling berprestasi, paling disayang orangtua, paling banyak teman, dan lain-lain.